MEMPERINGATI ISRA MIRAJ NABI MUHAMMAD SAW 1443 H

"Maha Suci Allah, yang telah memperjalankan hamba-Nya pada suatu malam dari Al Masjidil Haram ke Al Masjidil Aqsha yang telah Kami berkahi sekelilingnya agar Kami perlihatkan kepadanya sebagian dari tanda-tanda (kebesaran) Kami. Sesungguhnya Dia adalah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui.” (QS. Al Isra ayat 1)
Isra Mi'raj adalah dua bagian perjalanan yang dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW dalam waktu satu malam saja. Kejadian ini merupakan salah satu peristiwa penting bagi umat Islam, karena pada peristiwa inilah beliau mendapat perintah untuk menunaikan salat lima waktu sehari semalam.


PEMBERITAHUAN :
Dalam Rangka Hari Libur Nasional Memperingati ISRA MIRAJ Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1443 H. Pelayanan di Kantor Bambanglipuro, Senin 28 Februari 2022 TUTUP. Buka kembali Selasa, 1 Maret 2022.